Apa bedanya IP loopback,eth, dan ppp0 ???


    Mungkin sebagian belum tahu perbedaanya,berikut penjelasannya :

        1. IP LOOPBACK
          IP Loopback adalah alamat IP yang digunakan untuk mekanisme Interprocess Communication (IPC). Dalam IPv4, alamat ini sudah ditetapkan yaitu 127.0.0.1. IP ini biasanya digunakan jika kita memasang lebih dari 1 LAN Card, artinya biasa digunakan untuk komputer server.
            Note : Inter-Process Communication (IPC) atau komunikasi antar proses adalah cara atau mekanisme pertukaran data antara satu proses dengan proses lainnya, baik itu proses yang berada di dalam komputer yang sama, atau komputer jarak jauh yang terhubung melalui jaringan

                2. ethX
                  eth yang meliputi et0,eth1, dan eth2 ini biasanya kita jumpai pada saat akan membangun PC Router dengan OS Linux.
                    Memang kita dapat mengetahui eth0, eth1, eth2 dan seterusnya ialah merupakan kartu jaringan tapi apakah bisa membedakan dan mengetahui dimana letak eth1, eth2, eth3 dalam fisiknya pada mainboard? Maka dari itu mari kita pahami akan hal tersebut.
                      eth0, eth1, eth2 bisa kita bedakan dengan mata telanjang letaknya pada sebuah mainboard yaitu dimana Lan Card Onboard yang masih berfungsi  maka secara otomatis akan dikenali sebagai Eth0 oleh system operasi linux, dan slot 1 kartu jaringan akan di kenali sebagai eth1 jika ada hardware lan card-nya, dan slot ke-2 di kenali eth2. Jadi gambaran sederhananya :
                            eth0 adalah lan card On board.
                              eth1 adalah lan card slot 1
                                eth2 adalah lan card slot 2

                                3. ppp0 : koneksi internet menggunakan dial up usb modem melalui interface ppp0.

                                source : forgetable
                                source image : www.branchdistrictlibrary.org

                                0 komentar

                                Diisi ya, Saran, Kritik, Komen dan Sharing